Teknika Kapal Niaga
Menyiapkan Taruna dan Taruni untuk menjadi Perwira Mesin Kapal Niaga, Taruna Taruni di bekali dengan dasar ilmu permesinan kapal padajenjang ijazah Ahli Teknika Tingkat IV (ATT IV).
Standar Kompetensi Teknika Kapal Niaga
- Fungsi permesinan kapal pada tingkat operasional
- Mempertahankan dinas jaga mesin dengan aman
- Menggunakan bahasa Inggris, baik lisan maupun tulisan
- Menggunakan sistem komunikasi internal
- Mengoperasikan mesin induk dan mesin bantu dan dikaitkan dengan sistem kontrol
- Mengoperasikan bahan bakar, pelumas, ballast dan sistem pompa yang lain dan dikaitkan dengan sistem kontrol
- Fungsi listrik, Elektronika dan sistem kontrol pada tingkat operasional
- Mengoperasikan listrik, elektronik dan sistem kontrol
- Perawatan dan perbaikan peralatan listrik dan elektronik
- Fungsi perbaikan dan perawatan pada tingkat operasional
- Fungsi pengendalian pengoperasian kapal dan personil pada tingkat operasional.